Karoseri Laksana Double Decker

Legacy SKY SR2 DD , Bus Double Decker Pertama Dari Karoseri Laksana

awansan.com – Event GIIAS kali ini betul betul penuh kejutan bahkan meskipun Eventnya belum dimulai, nah jika kemarin ada kejutan dari Adiputro, Maka kali ini giliran Karoseri Laksana yang membuat Surprise.

Well akhirnya Karoseri Laksana membuat body bus double decker pertama mereka, hmm makin ketat aja nih persaingan bus double decker di Indonesia, bersaing dengan Jetbus SDD (Adiputro), Jetliner DD (Rahayu Santosa) dan Cityliner (Nusantara Gemilang).

(more…)

Advertisement