
awansan.com – Era 70 – medio 90an merupakan masa masa manis bagi Industri karoseri di Indonesia, apalagi didukung dengan regulasi pemerintah yang memang mendorong berkembangnya Industri karoseri, maka tak heran jika di masa tersebut Industri muncul dimana – mana bak cendawan di musim penghujan, baik itu karoseri karoseri kecil maupun karoseri besar.
Salah satu karoseri bus yang cukup ternama di era 80 – 90an awal adalah Karoseri MBM , jika sekarang Adiputro dikenal sebagai top notch nya karoseri di Indonesia, maka pada saat itu MBM lah yang menyandang predikat tersebut, MBM sendiri sebetulnya adalah brand body buatan perusahaan “Aniem Cipto” yang berlokasi di kawasan Industri Pulogadung Jakarta , dibawah pimpinan bapak Sungkono.
(more…)