rotasi

CARA ROTASI BAN MOBIL MOBIL YANG BAIK DAN BENAR

Bro sis ban adalah merupakan salah satu suku cadang dari kendaraan bermotor yang mempunyai fungsi khusus dan sangat penting dalam menentukan keselamatan dalam berkendaraan. Sehubungan dengan fungsinya pada kendaraan yang sangat penting tersebut, maka perlu cara pemakaian dan perawatan ban yang lebih baik agar tidak hanya diperoleh manfaat keselamatan saja, tetapi juga manfaat keekonomisan, manfaat kenyamanan, dan sebagainya.

Rotasi dilakukan untuk mencegah getaran yang abnormal, bising dan juga untuk memperpanjang umur ban, pergantian posisi ban (rotasi),hendaknya dilakukan secara berkala setiap 4000-5000Km, adapun cara rotasi ban mobil yang baik dan benar bisa dilihat gambar di bawah ini :

Advertisement