smartphone

Piaggio Sounds System, buat Scooterist yang pengen jedag jedug

Bro sis produsen motor asal  asal Italia , Piaggio , memperkenalkan aksesoris  baru yang khusus digunakan untuk motor pabrikan Piagio, aksesoris tersebut adalah Piaggio Sounds System. Keistimewaan dari Piaggio sound system adalah pemanfaatan panel body scooter untuk mengeraskan suara.

Piaggio Sound System

PSS sendiri  terdiri dari digital amplifier, Bluetooth receiver dan dua speaker eksternal, yang semuanya di mengambil daya dari Aki scooter, sementara pengendalian musik dilakukan dengan smartphone yang terkoneksi speaker, secara mengejutkan PSS dapat mengeluarkan suara hingga 100DB, cukup untuk mendengarkan musik diperjalanan, sayangnya PSS secara spesifik baru tersedia bagi Piaggio MP3 dan Vespa 946, tapi tidak menutup kemungkinan bisa digunakan di Scooter keluaran Piaggio yang lain. Bagaimana, berminatkah anda ? silahkan siapkan kocek sebesar 419 poundsterling (800-1jt) untuk memiliknya :D.

Sumber

Advertisement