space frame

Mengenal Mercedes Benz OH 1830 , Chasis Bus Premium Pertama Mercy di Indonesia

Mercedes Benz OH 1830 (2011)

jajaran Armada OH 1830 milik Po Nusantara

Sobat awansan, Munculnya Mercedes -Benz OH 1830 adalah jawaban Mercy atas kebutuhan pasar Indonesia untuk Chasis Bus Premium , sekaligus sebagai amunisi Mercy atas serangan Scania dan Volvo, duo bus asal Swedia yang begitu massif menyerang segmen bus premium sejak era 2000an awal, dan menggeser image “Mercedes -Benz ” sebagai brand terpremium dalam kancah per busan Indonesia.

Sebagai pemain lama di pasar bus Indonesia, tentunya Mercy tak ingin kehilangan pelanggannya, oleh karena itu Mercy merasa perlu mengeluarkan chasis bus premium yang dilengkapi dengan mesin bertenaga besar dan air suspension agar mampu mengimbangi Scania dan Volvo.

(more…)
Advertisement

Berkenalan Dengan SKS Bus , Chasis Bus Pendatang Baru Dari Malaysia

Foto Sks Chassis International.

awansan.com – Assalaamualaikum bro sist, membaiknya infrastruktur jalan membuat dunia transportasi di Indonesia semakin menggeliat, hal ini tentunya menggiurkan dimata para produsen kendaraan komersial, mengingat pangsa pasar Indonesia yang besar. salah satunya adalah SKS Bus, manufacture chasis bus asal Malaysia yang kemarin baru saja menyuplai produknya ke salah satu PO Bus di Indonesia. (more…)

Mengenali Perbedaan Konstruksi Chasis Bus Space Frame dan Ladder Frame

Chasis Space Frame

awansan.com – Sobat bismania, teknologi chasis space frame merupakan salah satu terobosan yang cukup revolusioner di industri karoseri bus Indonesia, karena dengan konstruksi ini, bus bisa mempunyai bagasi super luas yang tentunya sangat menguntungkan buat penumpang dan po bus tersebut.

Hal ini berbeda dengan bus biasa yang masih mengadopsi konstruksi chasis Ladder Frame yang bagasinya  lebih sempit karena terhalang chasis bus yang melintang di tengah body. nah bagi yang belum paham yuk mari kita mengenal apa itu chasis space frame, dan apa bedanya dengan chasis ladder frame.

(more…)